Category News_Berita

Informasi terkait Kegiatan dan isu-isu Tambang Rakyat

Ada WNA China Pelaku Tambang Emas Ilegal Di Solok Selatan

Aktivitas tambang emas ilegal (tanpa izin)  disejumlah daerah di Sumatera Barat, bagaikan tidak terkendali. Konon ada pembiaran dari Aparat Penegak Hukum (APH) melalui dana koordinasi. Di Solok Selatan, Aktivitas Peti, selain telah memporak porandakan permukaan tanah dengan Excavator yang melabrak ekosistem dan keseimbangan bumi,…